Monday, February 28, 2011

Analisis Ekonomi dan Gambaran Agribisnis Budidaya Belut

Analasis Ekonomi Budidaya Belut
  1. Analisis Usaha Budidaya belut
    Perkiraan analisis budidaya belut selama 3 bulan di daerah Jawa Barat pada tahun 2010 adalah sebagai berikut:
    1. Biaya Produksi
      1. Pembuatan kolam tanah 2 x 3 x 1, 4 HOK @ Rp.150.000,- Rp. 600.000,-
      2. Bibit 30 kg (1kg=100 ekor belut) /3000 ekor x @ Rp. 45.000,-/kg  Rp. 1.350.000,-
      3. Makanan tambahan (daging kelinci 3 ekor) @ Rp.15.000,-Rp. 45.000,-
      4. Lain-lain Rp. 200.000,-
        Jumlah Biaya Produksi Rp.2.195.000,-
    2. Pendapatan: 3000 ekor = 300 kg x @ Rp. 25.000,- Rp. 7.500.000,-
    3. Keuntungan Rp. 5.305.000,-
     
Gambaran Peluang Agribisnis budidaya belut
Budidaya ikan belut, baik dalam bentuk pembenihan maupun pembesaran mempunyai prospek yang cukup baik. Permintaan konsumen akan keberadaan ikan belut semakin meningkat. Dengan teknik pemeliharaan yang baik, maka akan diperoleh hasil budidaya yang memuaskan dan diminati konsumen.

0 komentar:

Post a Comment